Cara simple Menggunakan Keypad dengan Arduino untuk Pemula!

Cara simple Menggunakan Keypad dengan Arduino untuk Pemula!

Pernah kepikiran untuk bikin sistem input data sederhana, seperti memasukkan password atau kode akses ke proyek Arduino kamu? Di tutorial ini, kita akan membahas cara menggunakan keypad sebagai alat input data yang mudah dan praktis. Dengan bantuan Arduino, kamu bisa membuat sistem input yang bisa diaplikasikan untuk berbagai proyek, mulai dari sistem keamanan hingga alat kendali. Langsung aja kita mulai dengan langkah-langkah mudah untuk menghubungkan keypad ke Arduino dan menulis kodenya!

untuk codenya kalian bisa gunakan code dibawah ini :

#include <Arduino.h>

#include <Keypad.h>

const byte rows_keypad = 4;
const byte cols_keypad = 4;
 
char keyMap_keypad[rows_keypad][cols_keypad] = {
{'1', '2', '3', 'A'},
{'4', '5', '6', 'B'},
{'7', '8', '9', 'C'},
{'*', '0', '#', 'D'}
};
byte rowPins_keypad[rows_keypad] = {9, 8, 7, 6};
byte colPins_keypad[cols_keypad] = {5, 4, 3, 2};
Keypad keypad = Keypad(makeKeymap(keyMap_keypad), rowPins_keypad, colPins_keypad, rows_keypad, cols_keypad);


char baca_keypad() {
char key = keypad.getKey();
return key;
}


void setup()
{
Serial.begin(9600);

}
void loop(){
char key_keypad = baca_keypad(); // Memanggil fungsi bacaKeypad()
if (key_keypad != NO_KEY) {
Serial.print("Tombol: ");
Serial.println(key_keypad);
}


}


Untuk skematik, kamu bisa ikuti skematick di bawah ini

Untuk pengujian, kami telah melakukan uji coba yang bisa kamu lihat di video di bawah ini. Yuk, cek hasilnya dan lihat bagaimana program ini bekerja dengan lancar!

selamat mencoba, salam labrobotika

Jika anda berminat menggunakan jasa labrobotika, silahkan hubungi admin: WHATSAPP